Search

Reaksi Cristiano Ronaldo atas Gol Kedua Dybala Bikin Bingung Fans - Bola.com

Bola.com, Turin - Juventus berhasil memenangkan pertandingan melawan Lokomotiv Moscow dengan skor 2-1 pada Liga Champions Grup D, Rabu (23/10/2019) dini hari WIB. Namun, megabintang mereka, Cristiano Ronaldo gagal mencetak gol pada pertandingan tersebut.

Dua gol kemenangan Juventus diborong Paulo Dybala. Pemain berpaspor Argentina itu mencetak gol pada menit ke-77 dan 79.

Ada kejadian unik saat proses terciptanya gol kedua. Cristiano Ronaldo mengangkat tangan seperti isyarat offside saat Dybala menendang.

Bahkan, Ronaldo tidak ikut dalam perayaan gol kedua Juventus tersebut. Netizen jadi bingung dengan sikap kekasih Giorgina Rodriguez tersebut.

Mereka mengutarakan kebingungan di media sosial Twitter. Bola.com merangkum enam reaksi bingung netizen terkait sikap Cristiano Ronaldo.

2 dari 7 halaman

1. Itu offside karena Dybala Mencetak Gol

"Ronaldo mengangkat tangannya sebagai tanda offside karena Dybala mencetak gol"

3 dari 7 halaman

2. Ingin Mengajukan Pertanyaan tapi....

"Bisakah saya tahu alasan Ronaldo mengangkat tanganya.. untuk offside atau gol? Hanya pertanyaan, tidak ada maksud apa-apa."

4 dari 7 halaman

3. Offside??

"Loool Ronaldo mengangkat tangannya untuk pertanda offside?"

5 dari 7 halaman

4. Mungkin Ronaldo Ingin Menggagalkan Gol Dybala

"Mengapa Ronaldo mencoba menganulir gol dybala sebagai offside?"

6 dari 7 halaman

5. Di Mana Benderanya?

"Ronaldo bertanya di mana bendera offsidenya?"

7 dari 7 halaman

6. Kegilaan Macam Apa Ini

"Ronaldo mengangkat tangan untuk memberi tahu gol ke-2 Dybala offside. Kegilaan macam apa ini #JUVLOM"

Let's block ads! (Why?)



"bola" - Google Berita
October 23, 2019 at 02:50PM
https://ift.tt/2N7WOkq

Reaksi Cristiano Ronaldo atas Gol Kedua Dybala Bikin Bingung Fans - Bola.com
"bola" - Google Berita
https://ift.tt/31nZHnd

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Reaksi Cristiano Ronaldo atas Gol Kedua Dybala Bikin Bingung Fans - Bola.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.