Search

Ceferin Sebut Manchester City Sebagai 'Aset' UEFA, Apa Maksudnya? - Bola.net

Bola.net - Pernyataan Presiden UEFA, Aleksander Ceferin, mengundang pertanyaan di tengah-tengah publik. Ia mengatakan kalau klub yang baru saja mendapatkan hukuman, Manchester City, adalah aset bagi UEFA. Apa maksudnya?

Seperti yang diketahui, Manchester City baru saja didakwa bersalah karena melanggar aturan Financial Fair Play (FFP). Karena itu, klub besutan Josep Guardiola tersebut dilarang mengikuti Liga Champions selama dua musim ke depan.

Manchester City pun menganggap bahwa dirinya tidak bersalah. Mereka pun sudah melayangkan banding ke Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS) agar hukuman tersebut bisa dibatalkan, sehingga mereka boleh mengikuti ajang Liga Champions lagi.

Sampai sekarang, belum ada jawaban resmi atas ajuan banding tersebut. Dan jika terus berlanjut, maka Manchester City takkan bisa mengikuti semua kompetisi Eropa musim depan meski finis dalam empat besar Premier League.

Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.

Let's block ads! (Why?)



"bola" - Google Berita
March 06, 2020 at 05:02AM
https://ift.tt/2IpT5wC

Ceferin Sebut Manchester City Sebagai 'Aset' UEFA, Apa Maksudnya? - Bola.net
"bola" - Google Berita
https://ift.tt/31nZHnd

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ceferin Sebut Manchester City Sebagai 'Aset' UEFA, Apa Maksudnya? - Bola.net"

Post a Comment

Powered by Blogger.