Search

Pengakuan Ander Herrera: Di MU, Sepak Bola Bukan Paling Penting - Bola.net

Bola.net - Ander Herrera membuat pengakuan ihwal mantan klubnya, Manchester United. Gelandang 30 tahun mengaku bahagia bermain di United, walau klub terkadang tidak menganggap sepak bola paling penting.

Ander Herrera bergabung dengan Setan Merah pada awal musim 2014/2015. Saat itu, United harus membayar 37 juta euro untuk bisa membawa Ander Herrera dari Athletic Bilbao.

Pemain asal Spanyol bergabung pada era kepelatihan Louis van Gaal. Dia begitu diandalkan oleh pria asal Belanda. Musim terbaik Ander Herrera terjadi pada 2016/2017. Saat itu, Herrera membawa United juara Liga Europa.

Pada akhir musim 2018/2019, Ander Herrera memilih pindah klub. Dia enggan meneken kontrak baru yang ditawarkan manajemen United. Ander Herrera pindah dengan status bebas transfer menuju PSG.

Let's block ads! (Why?)



"bola" - Google Berita
November 09, 2019 at 01:13PM
https://ift.tt/2WVK84P

Pengakuan Ander Herrera: Di MU, Sepak Bola Bukan Paling Penting - Bola.net
"bola" - Google Berita
https://ift.tt/31nZHnd

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Pengakuan Ander Herrera: Di MU, Sepak Bola Bukan Paling Penting - Bola.net"

Post a Comment

Powered by Blogger.